cara pasang lantai kayu part 2

Cara Pasang Lantai Kayu Indoor Mudah

Cara pasang lantai kayu indoor mudah, dalam pemasangan untuk ruangna sangat mudah, jenis papan lantai yang paling mudah dipasang ialah jenis sistem pengunci pada dua tepi papan yang berlawanan masing – masing dibuat desain lidah dan alur sehingga antara papan satu lainnya dan yang bisa mengunci mengikat.

1. Persiapan Permukaan Lantai

cara pasang lantai kayu part 1

cara pasang lantai kayu harus melakukan persiapan terlebih dahulu, permukaan lantai yang merata, ratakan terlebih dahulu permukaan lantai ruangan tersebut untuk pemasangan lantai kayu indoor yang baik.

Pastikan Anda sudah mengukur ketinggian agar pintu dapat berfungsi dengan baik. Dalam memasang lantai kayu dinaikan beberapa cm sesuai dengan tinggi parket.

2. Siapkan Parket Kayu

Ada jenis parket kayu yang bisa temukan di pasaran, paling populer dari jenis lantai kayu jati, jika sudah siapkan maka pilihan ukuran yang tepat untuk ruangan Anda. perhatikan ukuran parket kayu, jangan sampai memilih dalam memilih lantai kayu. Jenis parket kayu untuk ruangan yang kecil sedangkan flooring kayu untuk ruangan yang besar.

3. Bersihkan Permukaan Lantai & Ratakan

Bersihkan permukaan lantai dari debu atau keramik sebelumnya bila anda mengganti keramik menggunakan lantai kayu, tujuan agar pemasangan lantai bisa mengunci lebih kuat dan tidak goyah.

Kerikil batu bisa mengubah tekstur pada lantai kayu, jangan lupa untuk membersihkannya.

4. Beri Lem Pada Permukaan Lantai

cara pasang lantai kayu part 3

Sebelum memasang lantai kayu, pastikan Anda beri lem pada permukaan lantai untuk pondasi pertama, lem berguna untuk memperkuat parket kayu yang terpasang. lem yang digunakan khusus untuk lantai kayu yang tersedia di toko.

5. Pasang Parket Kayu Secara Tersusun

cara pasang lantai kayu part 2

Pasang parket kayu secara tersusun atur pola yang ingin Anda gunakan, Anda bisa mencari tau pola lantai kayu  Agar bisa disesuaikan dengan keinginan Anda. Maka lakukan pola yang cocok untuk ruangan, dalam pemasangan kaitkan lidah lantai kayu satu sama lainnya.

6. Finshing

Finishing lantai kayu dilakukan dengan cara mengamplas terlebih dahulu permukaan lantai kayu yang sudah terpasang secara tersusun, pengamplasan dilakukan untuk meratakan permukaan lantai kayu yang tersusun.

cara pasang lantai kayu part 4

Lalukuakn coat atau coloring bila ingin menggunakan warna, coating dilakukan sebanyak 4 kali, setelah penghamplasan lalu coating, lalu penghampalasan lagi, lakukan itu secara bertahap sebanyak 4 kali.

Semoga bermanfaat, jangan lupa untuk terus simak artikel dari kiosparquet.com.

Scroll to Top